Profil Desa

~ Tentang Desa ~

Desa Cikoneng

Desa Cikoneng adalah salah satu desa di Kecamatan Anyar, Kabupaten Serang. Secara geografis, Desa Cikoneng sebelah utara berbatasan langsung dengan Selat Sunda. Di Selatan Desa Tanjung Manis/Desa Sindang Karya, Sebelah Barat  Desa  Tambang Ayam Sebelah Timur Desa Anyar / Mekar Sari.

Penghargaan Desa
DESA PANGAN AMAN
Potensi Utama Desa
Desa Wisata Religi
~ Perkembangan Pemerintah ~

Perkembangan Sejarah Desa Cikoneng

Yaitu sebelum tahun 1978 Desa Cikoneng Kecamatan Anyar Kabupaten Serang menyatu dengan Desa Bandulu, dan baru mulai tahun 1978 lahirlah Desa Cikoneng yakni dari hasil pemekaran Desa Bandulu, Kecamatan Anyar. Selanjutnya Secara Singkat Perkembangan Sejarah Desa Cikoneng adalah Sebagai Berikut :

 

Tahun 1978-1980
Masa pertama pemerintah Desa pasca pemekaran yang dipmpinoleh Pjs (Kepala Desa ) yaitu H. Syhabuddin, saat itu belum adanya Kantor Desa dan proses jalannya pemerintahan masih dalam kondisi memprihatinkan.
Tahun 1980
Dilaksanakan Pesta Demokrasi (Pemilihan Kepala Desa) yang pertama untuk periode 1980-1990 dan hasil pemilihan menghasikan Kepala Desa Definitif yaitu :H. Syhabuddin. Waktu itu belum adanya Kantor Desadan proses jalannya Pemerintahan masih dalam kondisi memprihatinkan, dan masih minimnya tingkat pelayanan Pemerintah Desa baik bidang pelayanan masyarakat dan atau pembanguan.
Tahun 1990
Dilaksanakan pesta Demokrasi yang kedua (Pemilihan Kepala Desa) untuk periode 1990-1998 dan Hasil Pemilihan Menghasilkan Kepala Desa Definitif yaitu :H. Hamzah Proses Pelayanan terhadap Masyarakat mulai kondusfi dan membaik, namun sarana dan prasarana untuk menjalankan proses tersebut masih minim.
Tahun 1998
Kepala Desa Cikoneng Dijabat Kembali oleh Pjs.dari tahun 1998-1999 yang dijabat oleh :H. Encup Supriadi. Proses Pelayanan terhadapan Masyarakat mulai kondusfi dan membaik, namun sarana dan prasarana untuk menjalankan proses tersebut masih minim Kemudian tahun 1999, dilaksanakan Pesta Demokrasi yang ke-3 (Pemilihan Kepala Desa ) untuk periode 2000-2008, dan hasil pemilihan menghasilkan Kepala Desa Definitif yaitu : H.Yakub. Proses Pelayanan terhadapan Masyarakat mulai kondusf dan membaik, namun sarana dan prasarana untuk menjalankan proses tersebut masih minim

Tahun 2008
Dilaksanakan Pesta Demokrasi yang ke-4 (Pemilihan Kepala Desa ) untuk periode 2008-2014, dan hasil pemilihan menghasilkan Kepala Desa Definitif yaitu: Thomas Herry Irawan, terjadi peningkatan pelayanan namun Sapras dan SDM masih Kurang.

Tahun 2014
Kepala Desa Cikoneng Dijabat Kembali oleh Pjs.sehubungan dengan moratorium atau tidak adanya pesta Demokrasi untuk pilkades tahun 2014 sehubungan dengan proses PilegdanPilpres ( Juli 2014-Agustus 2015) yang dijabat oleh Sekretaris Desa Cikoneng Yaitu : Lucky Aristya Peningkatan Pelayanan namun Saprasdan SDM masih Kurang, dan beberapa program pembangun terlaksana
Tahun 2015
Dilaksanakan Pesta Demokrasi yang ke-5 (Pemilihan Kepala Desa ) untuk periode 2015-2021, dan hasil pemilihan menghasilkan Kepala Desa Definitif yaitu : Nurwahdini,Amd Proses Pelayanan terhadapan Masyarakat mulai kondusf dan membaik, namun sarana dan prasarana untuk menjalankan proses tersebut masih minim
Tahun 2021
Kepala Desa Cikoneng Dijabat Kembali oleh Plt. Sehubungan karena adanya Pesta Demokrasi Pilkades Tahun (2022-2027) yang dijabat oleh Sekretaris Desa CikonengYaitu : SUSANDY.
Tahun 2021
Kepala Desa Cikoneng Dijabat Kembali oleh Pjs.Sehubungan Karena adanya Pesta Demokrasi Pilkades Tahun (2022-2027) yang dijabat oleh Perwakilan dari Kecamatan Yaitu : SUBHAN FAJRI, SAAT ITU Belum andanya kepala Desa Definitif.
~ Misi & Visi ~

Keadaan masa depan

Visi adalah suatu gambaran yang menantang tentang keadaan masa depan yang diinginkan dengan melihat potensi dan kebutuhan Desa.

Untuk mencapai tujuan dari Visi di atas maka disusunlah Misi sebagai langkah-langkah penjabaran dari visi tersebut di atas sebagai berikut :

Visi
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipi,
Misi
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipi,
~ (########) ~

Potensi Desa

PETERNAKAN

– Pemerintah Desa Cikoneng, Kecamatan Anyar, memiliki 21 Kolam ikan lele yang dikelola oleh kelompok warga pembudidaya ikan. Hal ini menjadi sumber pendapatan warga.

Kepala Desa Cikoneng Thomas Herry Irawan mengatakan, usaha peternakan lele ini sesuai dengan kemampuan warga, serta sudah memiliki target pasar yang jelas ketika panen.

Dijelaskan Herry, ada dua sistem budidaya yang dilakukan warga yakni sistem bioflok dan peternakan di kolam atau empang. Keduanya sama-sama mampu menampung 1.000 ikan per kolamnya.

“Sebagian besar lokasinya di Kampung Bojong,”

Untuk masa panen ikan lele, kata Herry, bisa dilakukan per tiga bulan sekali dengan hasil panen per kolam mencapai tiga setengah kwintal atau 350 kilo.

ikan lele yang dipanen langsung dijual ke tengkulak di Cilegon, ataupun dijual per orangan kepada warga yang berminat. Uang hasil panen tersebut dibagi untuk upah pengelola, modal dan perawatan.

Anggota kelompok budidaya ikan lele Suadi mengaku sangat terbantu dengan adanya program ketahanan pangan budidaya ikan lele ini. Ia bisa mendapatkan penghasilan tambahan untuk kebutuhan sehari-hari.

Suadi berharap tahun depan Pemdes Cikoneng bisa menambah kelompok budidaya ikan lele ini agar kebermanfaatan ini bisa dirasakan oleh lebih banyak warga.

Ekonomi
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit
Perkebunan
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit
Pariwisata
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit
Pertenakan
PemerintahDesaCikoneng, KecamatanAnyar, memiliki 21 Kolamikanlele yang dikelolaolehkelompokwargapembudidayaikan. Hal inimenjadisumberpendapatanwarga. ada dua sistem budidaya yang dilakukan warga yakni sistem bioflok dan peternakan di kolam atau empang. Keduanya sama-samamampu menampung 1.000 ikan per kolamnya. Untuk masa panen ikan lele bisa dilakukan per tiga bulan sekali dengan hasil panen per kolam mencapai tiga setengah kwintal atau 350 kilo. ikanlele yang dipanen langsung dijual keteng kulak di Cilegon, atau pundijual per orangan kepadawarga yang berminat.
Cart

Tidak ada produk di keranjang.